Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Ash-Shams ( The Sun )
Choose the reader
Indonesia
Sorah Ash-Shams ( The Sun ) - Verses Number 15
فَأَلْهَمَهَا فُجُورَهَا وَتَقْوَاهَا ( 8 )

maka Allah mengilhamkan kepada jiwa itu (jalan) kefasikan dan ketakwaannya.
كَذَّبَتْ ثَمُودُ بِطَغْوَاهَا ( 11 )

(Kaum) Tsamud telah mendustakan (rasulnya) karena mereka melampaui batas,
فَقَالَ لَهُمْ رَسُولُ اللَّهِ نَاقَةَ اللَّهِ وَسُقْيَاهَا ( 13 )

lalu Rasul Allah (Saleh) berkata kepada mereka: ("Biarkanlah) unta betina Allah dan minumannya".
Daftar Buku
- Sembilan Nasehat Buat Anda Yang Menunaikan Ibadah Haji Dan UmrahSembilan Nasehat Buat Anda Yang Menunaikan Ibadah Haji Dan Umrah
Karya : Yahya Bin Ibrahim Al Yahya
Terbitan : Lembaga Muslim Baru di Madinah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/52458
- Satu Hari Bersama Rasulullah ( Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam )Satu hari bersama kekasihmu SAW, Berisi tentang apa yang seharusnya dirasakan oleh seorang Muslim terhadap Nabinya dan apa yang harus dilaksanakan untuk menta'atinya, dibarengi oleh beberapa contoh yang dilakukan para ulama dalam permasalahan ini. Juga membahas gambaran tentang sifat lahiriyah beliau dan amalan-amalan yang dilakukannya dalam kehidupan sehari-hari.
Karya : Aiman Abanmi
Penterjemah : Mohammad Iqbal Ghozali
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/178737
- Sifat Wara’ Mutiara Kisah Salaf Dalam Berinteraksi Dengan Pekara Syubhat Dan HaramDengan senang hati kami sajikan sekelumit kisah salafussoleh (generasi awal Islam) dalam wara. Agar menjadi pemicu dalam meneladani dan berjalan di atas jalan mereka di zaman sekarang ini, zaman yang penuh godaan dan kemungkaran; buah kerancuan dan hawa nafsu. Kini pemahaman menjadi terbalik. Mereka yang wara, menjauhi perkara haram dan samar-samar dianggap lugu, tidak tahu kebaikan diri, tidak sempurna akalnya serta gelaran lain yang kita dengar dari waktu ke waktu dari mereka yang hatinya telah diresapi oleh cinta dunia dan mengendus-endus dibalik kelezatannya.
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/312022
- Tanda-Tanda Hari Kiyamat Besar dan KecilMenjelaskan tentang tanda-tanda datangnya hari kiyamat yang telah dijelaskan dalam al quran dan hadits yang shahih secara detail dan terperinci .
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Penterjemah : Muhammad Khairuddin
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/227817
- Pengakuan Mantan Pemuja KuburBuku yang menjelaskan tentang kisah perjalanan hidup seorang mantan pemuja kubur yang sudah bertaubat dari kesyirikan yang selama ini ia lakukan, buku ini ditulis dengan harapan agar orang-orang yang sepertinya bisa mendapatkan petunjuk ke jalan yang benar sebgaiamana dirinya telah ditunjukan oleh Allah ke jalan kebenaran dan tauhid yang murni.
Karya : Abdul Mun'im Al-Jadawi
Editor : Shalahuddin Abdurrahman
Penterjemah : Faridh Dhafir Asrar
Terbitan : Kantor Da'wah dan Bimbingan Islam untuk orang asing di Syifa
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338837