Noble Qur'an » Indonesia » Sorah At-Takathur ( The piling Up )

Choose the reader


Indonesia

Sorah At-Takathur ( The piling Up ) - Verses Number 8
أَلْهَاكُمُ التَّكَاثُرُ ( 1 ) At-Takathur ( The piling Up ) - Ayaa 1
Bermegah-megahan telah melalaikan kamu,
حَتَّىٰ زُرْتُمُ الْمَقَابِرَ ( 2 ) At-Takathur ( The piling Up ) - Ayaa 2
sampai kamu masuk ke dalam kubur.
كَلَّا سَوْفَ تَعْلَمُونَ ( 3 ) At-Takathur ( The piling Up ) - Ayaa 3
Janganlah begitu, kelak kamu akan mengetahui (akibat perbuatanmu itu),
ثُمَّ كَلَّا سَوْفَ تَعْلَمُونَ ( 4 ) At-Takathur ( The piling Up ) - Ayaa 4
dan janganlah begitu, kelak kamu akan mengetahui.
كَلَّا لَوْ تَعْلَمُونَ عِلْمَ الْيَقِينِ ( 5 ) At-Takathur ( The piling Up ) - Ayaa 5
Janganlah begitu, jika kamu mengetahui dengan pengetahuan yang yakin,
لَتَرَوُنَّ الْجَحِيمَ ( 6 ) At-Takathur ( The piling Up ) - Ayaa 6
niscaya kamu benar-benar akan melihat neraka Jahiim,
ثُمَّ لَتَرَوُنَّهَا عَيْنَ الْيَقِينِ ( 7 ) At-Takathur ( The piling Up ) - Ayaa 7
dan sesungguhnya kamu benar-benar akan melihatnya dengan 'ainul yaqin.
ثُمَّ لَتُسْأَلُنَّ يَوْمَئِذٍ عَنِ النَّعِيمِ ( 8 ) At-Takathur ( The piling Up ) - Ayaa 8
kemudian kamu pasti akan ditanyai pada hari itu tentang kenikmatan (yang kamu megah-megahkan di dunia itu).

Daftar Buku

  • Tauhid dan Keimanan [ Ringkasan Fiqih Islam (1) ]Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 1 ) : Buku ini menjelaskan tentang dasar-dasar keimanan dan tauhid yang diyakini oleh ahlussunnah wal jamaah berdasarkan dalil-dalil yang shahih dari al quran maupun sunnah, disajikan dengan bahasa yang mudah dipahami dan dimengerti, sangat penting untuk dikaji dan di telaah oleh setiap muslim, baik kalangan terpelajar maupun awam …

    Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223230

    Download :Tauhid dan Keimanan [ Ringkasan Fiqih Islam (1) ]Tauhid dan Keimanan [ Ringkasan Fiqih Islam (1) ]

  • Sihir, Ciri-Ciri, dan PenanggulangannyaBuku ini menjelaskan tentang hal-hal yang berkaitan dengan sihir seperti pengertian sihir, ciri-ciri dan macamnya. Berikut juga diterangkan tentang bagaimana cara berlindung dari bahaya sihir dan 'ain.

    Penterjemah : Abdullah Haidar

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371411

    Download :Sihir, Ciri-Ciri, dan Penanggulangannya

  • 50 Nasehat untuk WanitaBuku ini berisi 50 nasehat penting berkaitan dengan tauhid dan akhlak yang penulis wasiatkan kepada para wanita muslimah agar senantiasa mengingat Allah dan mematuhi perintah-Nya serta larangan-Nya disetiap aspek kehidupannya, dimanapun dia berada, dan apapun kegiatannya.

    Penterjemah : Amrozi Muhammad Rais

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371393

    Download :50 Nasehat untuk Wanita

  • Bab Mu'amalah [ Ringkasan Fiqih Islam (4) ]Ringkasan Fiqih Islam Bagian ( 4 ) : Buku ini menjelaskan tentang fiqih Mu'amalah yang Meliputi hal-hal berikut ini: Jual Beli Khiyar (Memilih), Salam (Pesanan), Riba, Pinjaman, Gadai, Jaminan, Hiwalah, (Pemindahan hutang), Berdamai, Hajr (boikot), Wakalah (perwakilan), Persekutuan, Musaqat dan muzara'ah, Persewaan, Sabaq (perlombaan), Peminjaman Rampasan, Syuf'ah dan syafa'ah, Titipan, Membuka lahan baru, Ju'alah (upah), Luqathah (barang temuan) dan laqith (yang menemukan) Waqaf, Pemberian dan sedekah, Wasiat, Memerdekakan.

    Karya : Muhammad ibrahim Al tuwaijry

    Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/223242

    Download :Bab Mu'amalah [ Ringkasan Fiqih Islam (4) ]Bab Mu'amalah [ Ringkasan Fiqih Islam (4) ]

  • Materi Tauhid Level -1Materi Tauhid level pertama pada acara Daurah Syar'iyah yang diadakan di Kantor Jaliyat Rabwah.

    Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah

    Sumber : http://www.islamhouse.com/p/326430

    Download :Materi Tauhid Level -1Materi Tauhid Level -1

Choose language

Choose Sorah

Daftar Buku

Choose tafseer

Participate

Bookmark and Share