Noble Qur'an » Indonesia » Sorah Al-A'la ( The Most High )
Choose the reader
Indonesia
Sorah Al-A'la ( The Most High ) - Verses Number 19
سَنُقْرِئُكَ فَلَا تَنسَىٰ ( 6 )

Kami akan membacakan (Al Quran) kepadamu (Muhammad) maka kamu tidak akan lupa,
إِلَّا مَا شَاءَ اللَّهُ ۚ إِنَّهُ يَعْلَمُ الْجَهْرَ وَمَا يَخْفَىٰ ( 7 )

kecuali kalau Allah menghendaki. Sesungguhnya Dia mengetahui yang terang dan yang tersembunyi.
فَذَكِّرْ إِن نَّفَعَتِ الذِّكْرَىٰ ( 9 )

oleh sebab itu berikanlah peringatan karena peringatan itu bermanfaat,
الَّذِي يَصْلَى النَّارَ الْكُبْرَىٰ ( 12 )

(Yaitu) orang yang akan memasuki api yang besar (neraka).
ثُمَّ لَا يَمُوتُ فِيهَا وَلَا يَحْيَىٰ ( 13 )

Kemudian dia tidak akan mati di dalamnya dan tidak (pula) hidup.
قَدْ أَفْلَحَ مَن تَزَكَّىٰ ( 14 )

Sesungguhnya beruntunglah orang yang membersihkan diri (dengan beriman),
بَلْ تُؤْثِرُونَ الْحَيَاةَ الدُّنْيَا ( 16 )

Tetapi kamu (orang-orang kafir) memilih kehidupan duniawi.
Daftar Buku
- Nasehat Untuk Wanita PekerjaBuku ini berisi tentang nasihat-nasihat keagamaan bagi para wanita pada umumnya dan bagi para pekerja wanita pada khususnya.
Editor : Eko Haryanto Abu Ziyad
Penterjemah : Erwandi Tirmizi
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371151
- Akidah Setiap MuslimSoal Jawab Aqidah : Sebuah buku kecil yang memuat 45 tanya jawab seputar aqidah, yang disertai dalil dari al quran dan sunnah sehingga pembaca tenang dalam mendengar jawabanya, karena masalah aqidah adalah masalah yang sangat urgen dalam kehidupan seseorang dalam Islam karena ia merupakan sumber keselamatan baginya baik didunia maupun diakhirat kelak.
Karya : Muhammad Jamil Zainu
Editor : Erwandi Tirmizi
Penterjemah : Mohammad Muinuddin Bashri
Terbitan : Maktab Dakwah Dan Bimbingan Jaliyat Rabwah
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/76556
- Mazhab Fiqh Kedudukan dan Cara MenyikapinyaBuku ini membahas tentang hal-hal yang berkaitan dengan mazhab-mazhab fiqih yang terdapat pada masyarakat muslim, seperti definisi mazhab, bagaimana proses terjadinya mazhab, dan profil empat mazhab yang terkenal. Dibahas pula bagaimana menyikapi perbedaan mazhab diantara masyarakat muslim.
Karya : Abdullah Haidar
Editor : Erwandi Tirmizi
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371397
- Meniti Jalan Menuju TauhidBuku yang menceritakan tentang perjalanan hidup seseorang untuk meniti jalan tauhid dan sempat mempelajari berbagai jenis tarekat.
Karya : Muhammad Jamil Zainu
Penterjemah : Shalahuddin Abdurrahman
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/338831
- Mazhab Fiqh Kedudukan dan Cara MenyikapinyaBuku ini membahas tentang hal-hal yang berkaitan dengan mazhab-mazhab fiqih yang terdapat pada masyarakat muslim, seperti definisi mazhab, bagaimana proses terjadinya mazhab, dan profil empat mazhab yang terkenal. Dibahas pula bagaimana menyikapi perbedaan mazhab diantara masyarakat muslim.
Karya : Abdullah Haidar
Editor : Erwandi Tirmizi
Sumber : http://www.islamhouse.com/p/371397